Korban Jiwa di Italia Bertambah
Italia sempat berharap bahwa tren wabah virus corona bakal menurun setelah angka kematian harian melambat pada 22 Maret lalu.
Tetapi pada Jumat (27/3/2020), mereka membukukan 969 kematian, menjadi jumlah tertinggi yang dicatat Roma, membuyarkan asa negara itu.
Pada Sabtu malam waktu setempat, Perdana Menteri Giuseppe Conte menyatakan bahwa warga harus siap jika diminta di rumah lebh lama.
"Jika mereka memahami, tentunya mereka tidak akan terburu-buru ingin kembali memulai hidup normal," kata Conte dalam pidato yang disiarkan televisi.
Naftali Bennet, Menteri Pertahanan Israel membeber pemicu angka kematian di Italia begitu tinggi.
Melalui sebuah video berdurasi 02:21 detik menyampaikan pesan penting atasi virus corona, menurut Bennet, ada satu cara yang lebih penting dibandingkan social distancing dan tes virus.
Cara terpenting itu adalah menjaga orang dengan usia lanjut (lansia) dari populasi orang usia muda.
Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Tribunmedan.com |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR