SajianSedap.com - Pasar seafood Wuhan menjadi tenar pasca virus corona sudah menyebar di sejumlah negara.
Hal ini lantaran pasar seafood tersebut diduga jadi awal virus dengan covid 19 ini merajalela.
Namun, ada kisah yang cukup unik di balik pasar seafood Wuhan.
Satu keluarga disebut selamat setelah lebih dari satu bulan sembunyi di pasar tersebut.
Bahkan mereka sudah bersembunyi selama lebih dari satu bulan lamanya.
Apa yang membuat mereka bisa terbebas dari virus ini?
KOMENTAR