Fase ini dapat melibatkan hingga puluhan ribu relawan.
Fase pertama dan kedua dilakukan bersamaan
Kondisi darurat saat ini membuat fase pertama dan kedua dijalankan bersamaan, yaitu menganalisis studi laboratorium dan keamanan secara paralel.
Jika kandidat vaksin menghasilkan respons imun yang sangat kuat dan berpotensi efektif, uji coba fase ketiga kemungkinan dapat dimulai sebelum fase kedua selesai.
Penyingkatan waktu uji vaksin ini juga menuai pro dan kotra.
Baca Juga: Dianggap Wilayah Indonesia Paling Aman dari Virus Corona, Sejumlah Warga Jakarta Terbang ke Ambon
Jika fokus pengembangan adalah pada kecepatan, vaksin dapat diperoleh secara cepat, tetapi dikhawatirkan pendekatan tersebut membawa risiko.
Pasalnya, ada sejumlah hal yang belum diketahui pasti soal Virus Corona jenis baru ini.
Namun demikian, pandemi yang terjadi membuat dunia harus menyeimbangkan keamanan dan kecepatan dari pengembangan vaksin ini.
Uji coba vaksin sendiri memiliki dewan keamanan data dan pengawasan (DSMB) yang melakukan peninjauan secara berkala.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR