"Di situ dua bulan Rp 100 juta lebih, satu rekening," terang Mama Zacky.
Awalnya Mama Zacky tak mengetahui apabila uang dalam rekeningnya telah diambil.
Sang suami justru mengaku sendiri padanya.
Mama Zacky mengungkapkan suaminya mengaku telah menggunakan uang hasil Misca bekerja.
Meski demikian, Mama Zacky tidak mengetahui uang yang diambil digunakan untuk apa.
"Tiba-tiba dia ngaku kalau pakai uangnya kaya gitu," tutur Mama Zacky.
Tak sampai di situ, Mama Zacky juga mengaku bersama Misca telah diusir oleh suaminya dari rumah mereka.
Mama Zacky menjelaskan, sang suami melakukan balik nama kepemilikan rumah.
Kemudian Misca bersama mamanya langsung diusir begitu saja.
Daftar Makanan Dan Minuman yang Sebaiknya Tidak Diletakkan Di Pintu Kulkas, Apa Saja?
KOMENTAR