Tidak Perlu Perawatan Mahal, Cuma Masker Susu Ekonomis Ini, Wajah Bisa Bebas Dari Jerawat!
Sajiansedap.com - Kulit cerah dan bersinar pasti idaman setiap wanita.
Bagi kaum wanita sangat tidak percaya diri apabila sudah ada jerawat yang muncul disekitar area wajah.
Ada cara mudah agar bisa mengatasi jerawat dengan bahan di rumah loh.
Susu yang biasa diminum untuk kesehatan tulang, ternyata bisa loh dijadikan masker untuk wajah.
Susu bisa menjadi salah satu bahan alami yang dapat digunakan untuk merawat kulit.
Bahkan, membuat masker dari susu bisa membantu mengatasi masalah kulit wajah seperti jerawat dan noda hitam bekas jerawat.
Selain itu, masker yang dibuat dari bahan alami ini aman digunakan untuk kulit karena tidak mengandung bahan kimia apapun.
Masker yang terbuat dari susu ini bisa dibuat dengan mudah dan bahan yang sederhana.
Susu bisa dibuat mejadi masker yang membantu menjaga keindahan kulit karena mengandung asam laktat yang mampu mengangkat sel kulit mati.
Berikut ini adalah cara membuat masker dari susu yang mudah dilakukan di rumah, seperti dilansir dari Boldsky.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR