Oleh sebab itulah, pada seseorang yang mengidap anemia tidak dianjurkan untuk mengonsumsi tempe secara berlebih.
Selain tempe, simak makanan lain yang tak boleh dikonsumsi terlalu sering berikut ini:
Susu
Kita semua tahu kalau susu adalah sumber protein dan kalsium yang bermanfaat untuk tubuh dalam pembentukan tulang dan gigi.
Susu memang sumber makanan wajib untuk usia pertumbuhan, tetapi tidak untuk dikonsumsi setiap hari pada orang dewasa.
Susu tetap dibutuhkan untuk tubuh karena nutrisinya, tetapi mengkonsumsi susu terlalu banyak bisa meningkatkan hormon penyebab jerawat dan produksi insulin.
Baca Juga: Tips Membuat Cireng Tidak Keras dan Alot, Harus Perhatikan Hal Penting Ini!
Kentang
Kentang yang menjadi sumber makanan megandung karbohidrat tinggi ini ternyata tidak boleh dikonsumsi setiap hari.
Banyak yang menggunakan kentang sebagai makanan pengganti saat diet dan dikonsumsi secara berlebihan.
Hal ini memicu pasokan karbohidrat yang berlebihan dan seharusnya diimbangi dengan biji-bijian, kacang-kacangan, buah, dan sayur.
Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Rutin Minum Air Rebusan Daun Sirih Merah Ampuh Tangkal Penyakit Serius ini
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Daftar Makanan Dan Minuman yang Sebaiknya Tidak Diletakkan Di Pintu Kulkas, Apa Saja?
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR