Selain warna insang pada ikan ternyata warna ikan itu sendiri dapat digunakan untuk mengetahui apakah ikan tersebut merupakan ikan yang segar atau tidak.
Ikan yang sudah tidak segar biasanya memiliki warna hitam.
Bahkan warnanya cenderung menjadi pudar dan terdapat lendir lendir kelabu.
Selain dari fisik, bau pada ikan yang sudah tidak juga mudah dikenali.
Bau yang akan ditimbulkan oleh ikan yang sudah tidak segar biasanya akan berbau asam dan juga berbau busuk.
Warna pada daging ikan juga dapat menandakan ikan tersebut masih segar atau tidak.
Warna daging ikan yang sudah tidak segar akan berwarna kemerahan.
Bahkan ketika daging ikan tersebut ditekan, bekasnya tidak akan hilang.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR