Makanan yang jangan dipanaskan ulang
Sebelum dimasak, beras bisa menyebarkan jamur yang dapat menyebabkan makanan menjadi beracun.
Setelah dimasak hingga menjadi nasi, jamur itu jadi tidak berbahaya lagi.
Tapi, kalau kita membiarkan nasi yang sudah matang dalam suhu ruangan, jamur akan menyebar lagi, sehingga menghasilkan racun yang berbahaya bagi pencernaan.
Nah, memanaskan ulang nasi tidak akan mampu menghilangkan racun tersebut.
Baca Juga: Resep Pangsit Pengantin Enak, Kudapan Berkuah Gurih yang Cocok Sebagai Pengganti Nasi
Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini
Artikel Telah Ditayangkan di intisari.grid.id dengan Judul, Seringkali Kita Konsumsi Ternyata Makan Nasi Putih Jenis Ini Bisa Membawa Penyakit, Segera Hentikan Jangan Sampai Menyesal Kemudian
Source | : | intisari |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR