SajianSedap.com - Menjemur pakaian di dalam rumah kerap menjadi solusi rumah tangga saat ini.
Selain minim lahan, menjemur pakaian di dalam rumah menghindari kita dari hujan.
Disangka baik dan bermanfaat, rupanya menjemur pakaian di dalam rumah bisa membawa dampak buruk.
Baca Juga: Cuma Tambahkan Cuka Saat Mencuci Baju Putih, Siap-siap Kaget Saat Lihat Perubahan yang Terjadi
Pakaian yang dijemur itu dapat meningkatkan kelembaban dalam ruangan mencapai 30 persen.
Dikutip dari Nakita.Id, udara yang lembab memicu perkembangbiakan spora jamur, salah satunya Aspergillus Fumigatus.
Para ahli khawatir jamur aspergillus yang dapat menyebabkan infeksi pada paru-paru itu berkembang biak sangat banyak di udara lembab.
Selain itu, di bawah ini beberapa bahaya lain yang dapat mengintai tubuh jika menjemur di dalam rumah.
KOMENTAR