Untungnya, tidak berbahaya jika tak sengaja memakan kutu beras, dan makhluk kecil ini juga tak menggigit. Namun, hanya merusak makanan.
Berikut ini cara mudah membasmi kutu pada beras!
Simak info selengkapnya di sini.
Manfaat Minum Air Rebusan Beras
Beras menjadi kebutuhan sehari-hari orang Indonesia.
Selain untuk dimasak menjadi nasi, beras juga memiliki banyak khasiat lain yang baik untuk tubuh.
Tak jarang, beras saat ini dijadikan untuk kecantikan yang bagus untuk kulit.
Nah, selain berasnya, air rebusan beras juga ternyata simpan manfaat yang tak terduga untuk kesehatan tubuh, lho!
Tapu air tajin atau air rebusan beras sekarang ini pasti sudah jarang ditemui.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
KOMENTAR