5. Enggak berkeringat
Kadang kita suka malu kalau kebanyakan berkeringat, karena takut bau badan dan baju jadi basah.
Sebenarnya berkeringat itu penting lho. Karena, keringat adalah salah satu cara mengeluarkan racun dalam tubuh.
Bayangkan kalau kita enggak pernah berkeringat, semua racun menumpuk dalam tubuh.
Baca Juga: Coba Minum 2 Gelas Air Putih Sebelum Makan, Jangan Kaget Perubahaan Luar Biasa pada Tubuh Ini!
Ketika kita kekurangan cairan tubuh, tubuh akan menahan cairan yang harusnya keluar dalam bentuk keringat.
Kalau ini terjadi secara berkepanjangan bisa berbahaya, lho!
Bila di udara panas kita enggak berkeringat, ini jadi salah satu tanda kita akan mengalami heat stroke.
Artikel ini telah tayang di Tribun Jual Beli dengan judul: Jarang Diketahui, 5 Tanda Ini Menunjukkan Tubuh Kekurangan Cairan
KOMENTAR