Bukan cuma buat tak pede, jerawat yang besar dan bernanah terkadang menimbulkan cenat cenut yang menggangu mood seharian.
Apalagi kalau sudah berbekas, pasti menjadi PR lagi untuk kita.
Selain masalah hormonal lainnya, jerawat juga bisa disebabkan oleh mengonsumsi makanan yang bisa memicu timbulnya jerawat.
Jadi mulai dari sekarang kita harus memperhatikan makanan yang dikonsumsi kalau tidak mau jerawat terus membandel.
Apa saja makanan penyebab jerawat tersebut?
Baca Juga: Minum Es Jeruk Setelah Makan Udang Disebut Sebabkan Keracunan, Simak Dulu Penjelasan Ahli
1. Makanan berminyak
Sejauh ini, banyak yang menganggap kalau makanan pedas sebagai biang kerok jerawat, namun satu penelitian menunjukkan bahwa makanan pedas tidak berpengaruh pada jerawat.
Justru makanan yang tinggi lemak dan garam yang berpengaruh pada munculnya jerawat.
Makanan yang berlemak tinggi seperti makanan cepat saji dapat meningkatkan risiko terkena jerawat.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR