1. Mengatasi Masalah Pencernaan
Terong belanda mengandung serat yang tinggi.
Jika kamu memiliki masalah pencernaan, buah ini bisa mengatasinya.
Mengonsumsi buah ini secara rutin mampu melancarkan buang air besar dan meningkatkan penyerapan nutrisi dalam tubuh.
2. Mengurangi Sembelit
Serat dalam terong belanda tidak hanya membantu pencernaan, tapi juga meringankan perasaan sembelit karena proses buang air besar yang sulit.
Serat yang dikandung terong belanda juga mampu membuat feses lebih mudah melewati usus besar.
3. Mencegah Kanker
Terong belanda mengandung tingkat antioksidan tinggi, sehingga bisa mencegah segala jenis kanker.
Setiap 100 gram terong belanda yang segar, terdapat antioksidan dengan jumlah mencapai 1.659.
4. Cegah Darah Tinggi
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR