Pantangan Makan untuk Golongan Darah A Kalau Mau Lebih Panjang Umur, Dilarang Konsumsi 2 Lauk yang Sering Ada di Meja Makan Ini
SajianSedap.com - Pemilik golongan darah A ternyata harus memperhatikan pantangan makan ini.
Ya, pemilik golongan darah A sebaiknya menghindari konsumsi 2 lauk yang sering ada di meja makan ini.
Setiap golongan darah diyakini memiliki respon yang berbeda-beda terhadap apa yang Anda konsumsi.
Dr Peter D’Adamo, seorang dokter naturopati dan ahli dalam bidang golongan darah manusia mengungkapkan bahwa setiap golongan darah menghasilkan antigen yang bereaksi terhadap setiap jenis makanan.
Baca Juga: STOP Kebiasaan Gigit Kuku, ini Bahaya yang Bisa Terjadi Jika Terus-terusan Dilakukan
D'Adamo mengatakan, konsumsi makanan yang tidak menimbulkan reaksi baik terhadap golongan darah dapat menyebabkan kelelahan, retensi cairan dan masalah berat badan.
Sementara, jika Anda mengonsumsi makanan yang kompatibel dengan jenis golongan darah Anda, hal ini akan membantu meningkat energi, mencegah penyakit dan mengurangi berat badan.
Berikut ini adalah sekilas mengenai jenis makanan yang seseuai dengan golongan darah, seperti dipaparkan oleh D'Adamo:
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR