4. Minum olive oil
Tekstur olive oil yang kental juga bisa membantu melepaskan duri ikan yang nyangkut di tenggorokan.
Olive oil juga tidak akan langsung hancur saat terkena air liur.
Coba minum satu sendok makan olive oil saat ada duri ikan yang nyangkut di tenggorokan.
Baca Juga: Rutin Minum Campuran 2 Bumbu Dapur Ini dengan Lemon, Tenggorokan Dijamin Tak Terasa Sakit Lagi
5. Hubungi Dokter
Cara yang satu ini harus dilakukan jika cara lain tidak ada yang berhasil.
Apalagi jika sudah menunjukkan gejala seperti susah bernapas, sakit dibagian dada, demam, atau yang lebih parah, batuk hingga mengeluarkan darah.
Bisa jadi duri sudah melukai tenggorokan.
Satu lagi, jangan memasukkan benda asing ke dalam mulut untuk mengeluarkan duri kecuali dokter.
Salah-salah, benda tersebut malah makin melukai tenggorokan.
Itulah cara-cara yang harus dilakukan kalau duri ikan menyangkut di tenggorokan.
Selalu perhatikan kembali daging ikan yang dimakan.
Jangan sampai ada duri sekecil apapun yang masih tersembunyi di dalamnya.
Baca Juga: Tak Perlu Langsung Ke Dokter,Cara ini Bisa Jadi Obat Alami untuk Mengatasi Radang Tenggorokan
Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini
Artikel Telah Ditayangkan di blog.tribunjualbeli.com dengan Judul, Bukan Pakai Nasi, Begini Cara Benar Mengatasi Duri Ikan yang Nyangkut di Tenggorokan
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | blog.tribunjualbeli.com |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR