Karena mengidap penyakit jantung dan diabetes, Atun sampai kehilangan berat badan hingga 12 kilogram!
Setelah ditanya, akhirnya Atun mengaku penyebab utama dirinya mengidap penyakit diabetes.
“Dulu jarang banget minum air putih, dulu malah minumnya soft drink,” ujarnya dilansir halaman Kompas.com.
Ia juga mengaku kesibukannya sebagai artis membuat pola makannya berantakan dan tak cukup mengonsumsi asupan gizi harian.
Namun, apakah benar minuman bersoda dapat menyebabkan penyakit mematikan seperti diabetes dan kanker?
Kandungan Minuman Soda yang Mematikan
Para peneliti di Sekolah Kedokteran Jon Hopkins telah menemukan zat 4-Mel, pewarna karamel dalam soda berwarna gelap terbukti meningkatkan bahkan menyebabkan risiko kanker.
Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR