SajianSedap.com - Resep Tongseng Kikil Sapi, menu utama dengan rasa istimewa yang bisa kita sajikan saat makan siang.
Rasa kuah yang super gurih dari Resep Tongseng Kikil Sapi bikin kita pengen tambah nasi terus.
Mari, langsung saja kita siapkan bahannya agar bisa langsung menghadirkan Resep Tongseng Kikil Sapi di meja makan.
Baca Juga: Resep Tumis Caisim Jamur Tiram Enak, Menu Rumahan Untuk Lengkapi Menu Di Meja Makan
Waktu: 45 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
500 gram kikil sapi
500 ml air
800 ml santan, dari 1/2 btr kelapa
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas, memarkan
1 batang serai, memarkan
3 butir bawang merah, iris tipis
5 buah cabai rawit hijau, iris-iris
150 gram kol, potong-potong
1/2 sendok teh garam
1/2 sendok teh merica bubuk
1 1/2 sendok makan kecap manis
2 batang daun bawang, potong 2 cm
1 buah tomat merah, potong-potong
2 sendok makan minyak, untuk menumis
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Robert Christianto |
Editor | : | Dwi |
KOMENTAR