SajianSedap.com - Resep Serundeng Belut ini salah satu cara untuk mengolah belut jadi hidangan lezat.
Jika ingin menyajikan menu yang unik ala rumah makan seafood, contek Resep Serundeng Belut ini saja.
Resep Serundeng Belut dijamin bikin makan siang bersama keluarga jadi lebih istimewa.
Baca Juga: Resep Sambal Belut Jeruk Limau Enak, Menu Akhir Pekan Renyah Nan Menggoda
Waktu: 45 Menit
Sajian: 6 Porsi
Bahan:
500 gram belut kecil
1 sendok makan air asam jawa
1 sendok teh garam
Bumbu Halus:
4 siung bawang putih
1 cm kunyit
1 cm jahe
1/2 sendok teh ketumbar bubuk
KOMENTAR