3. Anemia
Jangan sampai anemia menyerang anda.
Kehilangan darah secara tiba-tiba saat masa haid yang berat dan kekurangan zat besi adalah penyebab umum anemia.
Tubuh Anda kehilangan sel darah merah lebih cepat dari mereka yang dapat diproduksi oleh tubuh.
Baca Juga: Wajib Tahu, Inilah Cara Agar Tidak Haus Selama Bulan Puasa Walaupun Sedang Miliki Banyak Aktivitas
Untuk menebus darah yang hilang, muncullah rasa haus. diganti, dan akan mencoba untuk menebus kehilangan cairan dengan memicu rasa haus, kata Rosen.
Salah satu pemicu periode menstruasi yang selalu berat adalah level hormon tiroid yang rendah.
Pemeriksaan dan tes darah akan menentukan apakah Anda mengalami anemia atau tidak dan pengobatan yang Anda terima akan tergantung hasil diagnosa tersebut.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR