Ramalan Mbak You
Kandasnya hubungan Luna Maya dan Reino Barack diasumsikan warganet seperti 'teman makan teman'
Terlebih selang beberapa bulan kemudian Reino Barack dan Syahrini resmi mengikat janji suci.
Sejak saat itu, Syahrini menjadi sasaran netizen dan memutuskan untuk mematikan kolom komentar di akun Instagram miliknya.
Reino Barack dan Syahrini pun kini sering membagikan momen mesra layaknya pasangan suami-istri lainnya.
Walaupun pernikahan mereka tampak baik-baik saja dan terlihat seperti pasangan yang berbahagia lainnya, namun paranormal Mbak You mengungkap fakta mengejutkan.
Dalam acara Rumpi yang tayang pada 1 Januari 2020 lalu, paranormal kejawen itu meramalkan kehidupan rumah tangga Syahrini dan Reino Barack.
Source | : | Sosok.id |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR