Waktu yang Tepat Untuk Minum
Singkatnya, seseorang seharusnya minum cukup air.
Waktu terbaik untuk minum air dalam jumlah yang banyak adalah pagi setelah bangun tidur.
Namun, perlu diingat bahwa setelah makan harus diberi jarak 10 sampai 15 menit, baru kita minum.
Juga sangat ideal untuk minum air di antara waktu Anda mengonsumsi makanan.
Namun, minum di antara makan harus minum dalam jumlah sedikit, sehingga penyerapan nutrisi alami dari makanan selama proses pencernaan tidak terpengaruh.
Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR