Awalnya lihat dulu berapa lama waktu fermentasi yang disarankan resep.
Lalu liat kondisi cuaca saat itu untuk menentukan apakah waktu fermentasi harus dikurangi atau ditambah.
Di Indonesia, waktu fermentasi biasanya lebih sering dikurangi karena cuaca yang panas.
Tapi jika dibuat di ruangan ber AC bukan tidak mungkin waktu fermentasi justru harus ditambah.
Baca Juga: Resep Donat Pisang Isi Cokelat Enak, Camilan Spesial Untuk Buah Hati Tercinta
Nah sekarang jadi tahu kan kesalahan apa yang membuat donat buatan kita jadi kempes setelah digoreng.
Jangan pernah lelah mencoba ya, karena semakin sering dibuat, kita akan semakin punya feel menentukan waktu fermentasi yang paling pas.
Sase lovers pasti sekarang mudah dalam membuat donat.
KOMENTAR