Tak terduga, bukannya puji sang istri cantik, Habib Usman malah menyebut Kartika seperti badut karena dandanan menornya.
"Kamu kayak badut, sayang" jawabnya jujur.
Mendengar hal itu, Kartika Putri pun tersenyum kecut.
"Berarti kan secara gak langsung dia bilang teh Iis cakep," timpak Kartika Putri.
Wanita kelahiran 1991 itu pun langsung mengancam membuka kerudungnya.
"Yaudah kalau gitu aku buka nih aku buka nih (kerudung)," ancam Karput.
"Cantikan siapa? eh ketawa, dia tau bininya gak waras teh," timpalnya lagi.
Tak menyerah, Karput pun masih ingin mendengar sang suami menyebutnya cantik dengan make upnya ini.
Ia sampai beberapa kali mengancam dengan hal-hal tak biasa.
KOMENTAR