Cara Membuat Kerupuk Bawang Tuna:
1. Campur tepung terigu, tepung sagu, baking powder, kaldu ayam bubuk, dan garam. Aduk rata.
2. Tambahkan bawang merah, telur, ikan tuna, santan kental instan, dan kucai. Adua rata dan gumpalkan.
3. Giling tipis adonan menggunakan gilingan mi. Mulai dari ketebalan paling besar no.1. Giling 2-3 kali sambil ditaburi tepung sampai licin. Kecilkan ukuran gilingan. Giling kembali 2-3 kali sambil ditaburi tepung sampai licin. Lakukan sampai ketebalan no.7.
4. Plong bulat adonan. Sisihkan.
5. Goreng di dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang dan kering.
Baca Juga: STOP! Jangan Goreng Kerupuk Merah dengan Ciri-ciri Ini, Nyawa Keluarga di Rumah Bisa Jadi Taruhannya
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR