Diketahui juga bahwa banyak orang yang menghindari atau mengurangi nasi karena potensi bahaya kedepannya.
Salah satunya yaitu untuk menghindari penyakit diabetes.
Pasalnya, nasi dari beras putih memiliki indeks glikemik yang tinggi, dengan kandungan serat dan nutrisi yang rendah.
Tapi, bagaimana jika ada orang yang tak bisa tak makan nasi setiap hari?
Jangan khawatir! Sebenarnya, kita tidak perlu menghilangkan nasi dari menu makanan jika memang dimasak dengan tepat.
Cara Kurangi Kalori dalam Nasi
Diketahui secara luas, nasi kaya akan kalori dan ada metode memasak nasi yang dapat mengurangi kandungan kalorinya.
Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan oleh American Chemical Society, menggunakan minyak kelapa dan memasukkannya ke kulkas dapat mengurangi kalori dalam nasi hingga 60 persen, lho!
Kok bisa ya?
Cuma Pakai Tepung Terigu, Ini Cara Ampuh Mengusir Semut di Rumah Sampai ke Sarang-sarangnya
KOMENTAR