3. Kontrol retensi cairan
Sifat diuretik dan anti-inflamasi air jahe menjadikannya pilihan alami dan sehat untuk mengatasi retensi cairan.
Asupan hariannya bisa menghilangkan penumpukan cairan di jaringan tubuh dan meningkatkan energi.
4. Mencegah infeksi vagina
Mengkonsumsi air jahe setiap hari adalah cara mudah untuk mendapatkan zat gizi yang dapat meningkatkan respons kekebalan tubuh.
Salah satu manfaatnya ialah meningkatkan kekebalan tubuh dari infeksi pada vagina lho.
Hal ini karena jahe dapat merangsang produksi antibodi yang melawan efek berbahaya dari mikroorganisme dan bakteri.
5. Meringankan nyeri sendi
Jahe telah digunakan sebagai obat alami untuk nyeri otot dan sendi selama ratusan tahun.
Kandungan utamanya gingerol, memiliki efek anti-inflamasi dan analgesik yang menghilangkan rasa sakit.
7 Manfaat Minum Air Dingin yang Jarang Orang Tahu, Selema Ini Sering Dikira Bikin Batuk
Source | : | nakita.grid.id |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR