3. Penyegar udara yang berbahaya
Penyegar udara kebanyakan mengandung banyak ftalat, yaitu bahan kimia berbahaya yang dapat menyebabkan cacat lahir, kelainan hormonal, serta masalah reproduksi.
Sebuah penelitian menyebutkan bahwa bahan kimia ini ditemukan di beberapa produk yang diiklankan sebagai bahan ‘alami’.
4. Wadah plastik
Tak bisa dipungkiri bahwa wadah plastik terkadang terbuat dari bahan kimia berbahaya yang dapat masuk ke makanan, terlebih lagi jika memasukkan wadah ke dalam microwave.
Bila mengonsumsi bahan kimia tersebut dapat menyebabkan gangguan metabolisme dan penurunan kesuburan.
Mungkin sudah saatnya menyingkirkan wadah plastik serta memilih jenis kaca.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Tips Masak Rendang Jengkol Super Empuk dan Legit, Perhatikan Langkah-langkahnya
Source | : | intisari |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR