5. Mengobati tuberkulosis
Bawang memiliki sifat antiseptik serta antimikroba.
Bawang juga dapat menonaktifkan mycobacterium yang menyebabkan tuberkulosis dan mengerahkan efek anti-tuberkular.
Baca Juga: Resep Sambal Bawang Rebon Enak, Sulit Melupakan Kenikmatan Menu Satu Ini
6. Meningkatkan produksi ASI
Makan bawang mentah memiliki efek yang nyata dalam meningkatkan produksi ASI pada ibu menyusui.
7. Mengatur tekanan darah
Bawang rendah kalori, rendah sodium dan tidak mengandung lemak.
Bawang dapat meningkatkan elastisitas pembuluh darah dan efektif dalam menurunkan tekanan darah tinggi.
Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini
Artikel ini telah tayang di Nova.id dengan judul, Begini Trik Membuat Bawang Goreng Renyah Anti Melempem dan Tahan Lama
Source | : | Nova |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR