Sajiansedap.com - Setiap orang setelah lelah beraktivitas pasti membutuhkan istirahat.
Tidur adalah satu solusi terbaik untuk mengembalikan energi tubuh kita.
Namun kadang, tidak bisa kita pungkiri kalau sulit tidur nyenyak pernah kita rasakan.
Atau malah jadi insomnia berkepanjangan?
Hal ini bisa terjadi karena beberapa faktor, salah satunya adalah kecemasan dan tekanan yang menghantui sepanjang malam.
Akibatnya, tubuh tidak mendapatkan cukup waktu tidur.
Hal ini juga akan berpengaruh pada aktivitas pekerjaan keesokan harinya.
Lalu apakah solusinya?
Source | : | intisari |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR