SajianSedap.com - Siapa yang suka minum kopi setiap hari?
Kopi biasanya sudah tersedia di meja makan setiap harinya dengan gorengan.
Tak hanya itu, kopi sekarang bak sudah menjadi gaya hidup banyak orang, apalagi kaum muda.
Dari pagi sampai malam, kopi selalu menemani dalam segala kegiatan yang dilakukan.
Karena kopi disebut bisa jadi minuman penyelamat bagi sebagian orang, karena dapat membuat lebih terjaga dan tetap produktif di waktu-waktu tertentu.
Nah, biasanya berapa cangkir Anda minum kopi setiap hari?
Pasalnya, ternyata ada bahaya minum kopi jika dikonsumsi berlebihan, loh!
Bahaya minum kopi yang berlebihan ini bahkan fatal banget!
Benarkah?
KOMENTAR