"Namun memang tidak secara khusus memberikan efek untuk menghilangkan virus Covid-19,” katanya.
Air kelapa mengandung air, unsur gula, beberapa vitamin, mineral dan asam amino dengan konsentrasi yang kecil.
Jadi, secara umum air kelapa menyegarkan dan sehat.
Begitu pula dengan jeruk nipis. Jeruk nipis dapat memberikan manfaat yang cukup banyak dan menyehatkan.
Yakni untuk menyegarkan tubuh yang secara tidak langsung berhubungan dengan peningkatan imun tubuh.
“Minum air putih yang cukup juga perlu, namun tidak ada minuman secara khusus untuk anti Covid-19,” imbuh Zullies.
Cukup makanan bergizi dan air putih
Guru Besar Fakultas Farmasi tersebut menyarankan agar pasien Covid-19 sebaiknya mengonsumsi makanan bergizi dan air yang cukup.
Dengan begitu, dapat membantu daya tahan tubuh untuk melawan virus yang ada.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
KOMENTAR