"Waduh, itu gak bisa direncanakan. Itu rencana Tuhan,” jawab Ahmad Dhani.
"Gak pernah terbesit," tegasnya.
Ketika ditanya poligami, Ahmad Dhani langsung menyinggung masa lalunya dengan Maia Estianty.
Seolah trauma cerai dari Maia Estianty, Ahmad Dhan mengaku sebenarnya ia tak ingin rumah tangga terdahulunya bubar.
Ketika akhirnya cerai dengan Maia Estianty, Ahmad Dhani pun harus legowo dan menyebut itu takdir Tuhan.
"Waktu cerai sama Maia saja, saya gak pernah terbesit sedikit pun," ucap ayah Al El Dul.
"Tapi ternyata akhirnya cerai juga. Ya udah berarti itu Tuhan yang atur," lanjutnya.
Seolah trauma dengan perceraiannya dengan Maia Estianty, Ahmad Dhani menegaskan kalau dirinya sekarang menolak poligami.
Suami Mulan Jameela ini mengaku akan tetap memiliki satu istri.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Source | : | Sosok.id |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR