SajianSedap.com - Resep Kailan Tumis Taosi, menu sayuran serba tumis yang bisa kita buat dengan mudah dengan rasa yang nikmat.
Resep Kailan Tumis Taosi bisa jadi pilihan utama, karena hidangan yang praktis selalu jadi pilihan untuk disajikan.
Yuk, langsung saja simak bagaimana cara membuat Resep Kailan Tumis Taosi yang enak dan mudah dibuat ini.
Baca Juga: Resep Tumis Kailan Bakso Ikan Enak, Menu Pelengkap Kilat Untuk Santap Malam Kali Ini
Waktu: 20 Menit
Sajian: 5 Porsi
Bahan:
250 gram kailan, dipotong 4 cm
1 butir telur, dikocok lepas
1/2 buah bawang bombay, dipotong panjang
3 siung bawang putih, dicincang halus
2 sendok makan taosi
1 sendok makan kecap ikan
1/4 sendok teh gula pasir
1/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
200 ml air
2 sendok makan minyak goreng untuk menumis
KOMENTAR