Meski kandungan asamnya tinggi, tetapi buah ini termasuk makanan pembentuk basa setelah dicerna.
Selain beberapa jenis jeruk, melon juga tidak disarankan dikonsumsi oleh golongan darah O.
Meski terbukti baik, buah melon rupanya adalah buah pembentuk basa ternyata baik bagi pemilik golongan darah O.
Beragam jenis melon terbukti bersifat membentuk basa tetapi buah ini cukup banyak mengandung jamur.
Padahal tubuh golongan darah O sangat sensitif terhadap jamur.
Maka dari itu, buah melon dan semangka sebaiknya dikonsumsi oleh pemilik darah O dalam jumlah yang secukupnya saja.
Sementara, khusus melon jenis honeydew dan blewah disarankan dihindari sama sekali karena kandungan jamurnya paling tinggi.
Buah yang Disarankan Dikonsumsi Bagi Golongan Darah O
Anda tak perlu khawatir, ada beberapa buah yang masih bsia dikonsumsi bagi golongan darah O.
Buah-buahan beri juga bagus bagi kesehatan pemilik golongan darah O, seperti ciplukan atau gooseberry.
Namun, blackberry sebaiknya dihindari karena mengandung lektin yang dapat mengganggu sistem pencernaan golongan darah O.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR