Ramuan Kunyit untuk Atasi Gatal di Kulit
Ya, ia adalah kunyit.
Kunyit untuk obat alami memang tak bisa diragukan lagi banyak orang.
Nah, tak banyak yang tahu kalau ternyata kunyit lebih ampuh dan aman dibandingkan dengan mengonsumsi obat kimia, loh!
Sifat anti-inflamasi tersebut dipercaya mampu mengobati berbagai kondisi kulit inflamasi, seperti gatal, eksim, kudis, bahkan gatal akibat alergi.
Baca Juga: Makanan untuk Obat Rematik, Coba Mulai Konsumsi Makanan Ini Dijamin Bisa Ringankan Rasa Sakit
Namun minimnya penelitian tentang kunyit menyebabkan tanaman ini kurang populer dijadikan obat sebagai pengobatan tradisional untuk kulit gatal.
Padahal, kunyit sudah digunakan selama berabad-abad lamanya untuk pengobatan alami gangguan kulit.
Mengutip dari Health Line, sebuah penelitian membuktikan adanya efek ampuh dari kunyit.
KOMENTAR