Itu karena soda koe pada dasarnya bisa menyerap kelembaban dan aroma tak sedap.
Karenanya, banyak orang menaruh soda kue di sudut-sudut rumahya, lo.
Soda kue juga merupakan antiseptik ringan, sehingga pakaian akan terlindung dari pertumbuhan bakteri.
Luar biasa, kan?
Manfaat Merebus Celana Dalam
Aroma deterjen yang segar dari cucian yang baru kering sering dianggap sebagai tanda pakaian sudah bersih.
Tapi, ternyata hal itu tak menjamin pakaian benar-benar bebas dari kotoran.
Apalagi pada pakaian dalam.
Riset dari Journal of Infection menemukan bahwa rata-rata pakaian dalam yang bersih masih mengandung sekitar 0,1 gram tinja dan bisa mengandung kotoran sampai 10 gram.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR