SajianSedap.com - Tempe memang sudah menjadi salah satu bahan makanan wajib di rumah.
Sebab tempe merupakan salah satu makanan favorit keluarga di rumah.
Walau harganya murah meriah, tempe dikenal memilliki kandungan gizi yang baik.
Tempe diketahui ada yang dibungkus dengan daun pisang dan plastik.
Nah, selama ini kita pasti berpikir tempe yang dibungkus daun pisang lebih sehat bukan?
Baca Juga: Park Hotel Cawang-Jakarta: A Textbook Business Hotel That Has Done Things More Than Necessary
Namun, ternyata hal tersebut salah besar.
Sebab tempe yang dibungkus daun pisang ternyata malah lebih menyimpan bahaya.
Baca Juga: Tak Perlu Khawatir, Ini Cara Menyimpan Tempe Supaya Awet Meski Tanpa Kulkas
Cara Ampuh Hilangkan Noda Kuning pada Dudukan Toilet Cuma Pakai 3 Bahan Dapur Ini
Source | : | Gridhealth |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR