Selain itu, kunyit juga memiliki kandungan efek antiinflamasi yang kuat sebagai antioksidan.
Masyarakat kuno ternyata juga sudah mengonsumsi resep ramuan teh kunyit untuk membuang lemak berlebih di dalam tubuhnya.
Tak heran jika masyarakat kuno memiliki tubuh yang ideal meski tanpa melakukan diet dan datang ke pusat kebugaran.
Mereka rutin mengonsumsi teh kunyit dalam keadaan perut kosong dan dapat secara efektif membantu tubuh melunturkan lemak.
Kunyit menhadi agen antioksidan yang baik dan kuat untuk menahan lapar dan membakar lemak berlebih.
Caranya sangat mudah, pertama rebus satu gelas air, kemudian tambahkan kunyit yang telah dihaluskan dan tunggu hingga mendidih.
Saat air teh kunyit sudah mendidih, matikan api dan diamkan teh kunyit dalam suhu kamar, kemudian saring teh kunyit dan pisahkan ampasnya.
Minum saat perut kosong atau dianjurkan setelah bangun tidur dan Anda akan merasakan khasiatnya yang luar biasa!
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
7 Manfaat Minum Air Dingin yang Jarang Orang Tahu, Selema Ini Sering Dikira Bikin Batuk
KOMENTAR