SajianSedap.com - Salah satu minuman herbal yang sering dikonsumi untuk kesehatan adalah air rebusan daun sirsak.
Ya, selain buahnya, daun sirsak memang kerap dikonsumsi sebagai salah satu bahan alami untuk mengobati berbagai penyakit.
Air rebusan daun sirsak dipercaya mampu mencegah kanker dan mengobati penyakit kulit.
Bahkan, air rebusan daun sirsak juga dipercaya mampu mengatasi penyakit diabetes dan osteoporosis.
Namun dibalik segudang khasiat yang dimiliki oleh air rebusan daun sirsak, rupanya ada bahaya yang mengintai bagi yang mengonsumsinya secara berlebih.
Apa saja bahayanya? simak ulasannya agar Anda lebih waspada.
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR