1. Melancarkan pencernaan
Anda sering sembelit?
Mulai sekarang cobalah rutin mengonsumsi air rebusan daun melinjo.
Daun melinjo mengandung serat yang bisa membantu melancarkan sistem pencernaan.
Baca Juga: Resep Tumis Buncis Melinjo Enak, Menu Rumahan yang Tak Pernah Bikin Kecewa Untuk Disajikan
2. Melancarkan buang air kecil
Anda sering mengalami buang air kecil yang tidak lancar?
Sekarang saatnya mengonsumsi air rebusan daun melinjo.
Daun melinjo bersifat diuretik alias peluruh kencing.
Inilah yang membuat daun melinjo baik dikonsumsi penderita susah buah air kecil.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR