Jika Anda penderita diabetes, tidak ada salahnya mencoba rutin memakan brokoli.
Tentunya Anda mengolah brokoli dengan cara yang sehat seperti merebus atau mengkukusnya.
Manfaat Brokoli Lainnya
Selain bermanfaat untuk mengontrol gula darah, brokoli ternyata juga punya berbagai manfaat lain.
1. Mengurangi peradangan
Baca Juga: Resep Brokoli Tahu Saus Tiram, Menu Sehat Dan Menu Irit Bahan yang Bisa Dibuat Siapa Saja
Brokoli mengandung berbagai senyawa bioaktif yang telah terbukti mengurangi peradangan pada jaringan tubuh Anda.
Beberapa senyawa bekerja secara sinergis untuk mendukung efek ini, meskipun beberapa tampaknya juga bekerja secara individual.
Kaempferol, flavonoid dalam brokoli, menunjukkan kapasitas anti-inflamasi yang kuat pada penelitian hewan dan tabung.
Sebuah penelitian kecil pada manusia pada perokok tembakau juga mengungkapkan bahwa makan brokoli menyebabkan pengurangan penanda peradangan yang signifikan.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR