SajianSedap.com - Kentang nampaknya sudah menjadi salah satu makanan favorit banyak orang.
Sebab kentang memang bisa diolah menjadi berbagai macam makanan.
Mulai dari cemilan seperti kentang goreng atau bahkan untuk teman makan nasi, kentang balado.
Saking sukanya keluarga di rumah dengan kentang, saat belanja bahan makanan kita tak pernah lupa untuk membeli kentang.
Nah, jika Anda habis belanja kentang jangan pernah simpan di dalam kulkas ya.
Karena menyimpan kentang di kulkas bukannya jadi awet malah bisa datangkan hal buruk loh.
Coba Rebus Kunyit Camput Madu Lalu Minum Bakal Terhindar Dari Penyakit Berbahaya Ini
Source | : | kompas |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR