Masukan benda dalam minumannya
Tahun 2019 lalu, seorang wanita harus menerima kenyataan bahwa kondisinya yang sering sakit-sakitan rupanya disebabkan oleh suaminya sendiri.
Menurut, laporan Daily Metro pada Jumat (2/8/2019), wanita bernama Therese Kozlowski sering merasakan sakit, jadi dia menaruh kecurigaan pada suaminya.
Karena kebetulan dia hanya tinggal bersama dengan suaminya.
Lalu dia memasang kamera rahasia di rumah mereka di Macomb Township, Michigan, AS.
Kemudian dia mendapati kenyataan mengejutkan bahwa suaminya sering memasukan racun yang disebut antihistamin ke dalam minumannya.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
KOMENTAR