2. Jangan Buru-Buru Pakai Hijab
Masih dari video yang sama, dokter Saddam juga membagi tips anti gatal untuk wanita berhijab lainnya.
Salah satu kebiasaan yang dapat menyebabkan gatal adalah buru-buru menggunakan hijab.
Setelah keramas, jika belum kering, Anda tidak disarankan untuk langsung memakai hijab.
Jika hal ini dilakukan, kulit kepala akan menjadi lembap dan berisiko adanya jamur.
Pastikan rambut kering sepenuhnya lalu Anda baru bisa menggunakan hijab.
3. Pilih Bahan yang Tepat
Tanpa disadari, ternyata bahan jilbab yang salah bisa menyebabkan kepala menjadi gatal lho!
Anda harus memperhatikan penggunaan bahan hijab dan cuaca saat itu.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR