SajianSedap.com - Setelah seharian memasak, hal apa sih yang harus dilakukan?
Tentu jawabannya bersih-bersih dapur ya.
Kadang kali membersihkan dapur memang menjadi PR yang melelahkan.
Apalagi saat membersihkan kompor.
Karena kadang kali kerak yang menempel di kompor sulit dibersihkan.
Namun, kini Anda bisa loh gunakan jeruk nipis untuk bersihkan kompor.
Dijamin dengan pakai jeruk nipis, kompor yang kotor bakal jadi kinclong seperti baru dalam hitungan menit.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR