SajianSedap.com - Tanaman di alam menyimpan berjuta manfaat untuk kehidupan.
Banyak tanaman yang biasanya dipakai sebagai bumbu dapur sekaligus bisa menyehatkan.
Salah satunya tanaman rimpang yang beragam, mulai kunyit, lengkuas, jahe dan sebagainya memberi manfaat dalam kuliner dan herbal.
Pemanfaatan dalam herbal pun tak susah cara mengolahnya, beberapa bahan bahkan bisa dimakan mentah-mentah.
Manfaatnya untuk kesehatan juga tak main-main, salah satunya kencur yang diketahui bisa menurunkan kolestrol jahat.
Namun tak hanya kolestrol, berikut ini ada manfaat lainnya yang bisa Anda dapatkan dari mengonsumsi kencur mentah-mentah.
Cara Menghilangkan Rambut Rontok di Saluran Air Kamar Mandi Pakai Bahan Dapur Ini
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR