Caranya, yaitu dengan memasukkan bubuk kopi ke dalam kantong kertas dan masukkan ke dalam baju yang ingin kita hilangkan baunya.
Bisa juga memasukkan baju ke lemari jika ada banyak baju yang ingin dihilangkan baunya.
Biarkan semalaman dan lihat di pagi harinya, baju kita akan menjadi segar kembali.
3. Gosok dengan air lemon
Air lemon juga bisa digunakan untuk menghilangkan bau apek di pakaian tanpa mencucinya.
Cara, yaitu dengan mencampur air lemon dan air biasa, lalu gosok ke bagian yang berbau.
Setelah itu, jemur semalaman dan kita bisa mendapatkan lagi baju yang tidak bau apek.
4. Baking soda untuk area yang bau
Anda juga bisa 'setengah mencuci' baju milik Anda dengan baking soda.
Supaya cepat kering, jangan dicuci semuanya.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR