1. Pertama, pastikan hanya menggunakan kulit bawang putih organik.
Karena kulit bawang putih konvensional penuh dengan pestisida.
2. Isi gelas dengan kulit bawang putih yang telah dicuci bersih, lalu tuangkan air panas.
Selain itu, Anda juga bisa merebus bawang putih dengan air sampai mendidih.
3. Diamkan campuran ini selama 10 menit, saring lalu minumlah.
Dengan begitu, jantung pun menjadi lebih sehat dan Anda bisa terhindar dari penuaan.
Jangan ragu untuk mencobanya di rumah ya.
Bawang Putih untuk Menurunkan Kadar Gula Darah
Bagi Anda penderita diabetes, ini adalah kabar gembira untuk Anda.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR