6. Pisang
Pisang memiliki kandungan gizi yang sangat baik, di antaranya Vitamin B, B6, C, Magnesium, Kalsium, Fosfor, dan Besi.
Untuk kecantikan kulit payudara, pisang berkhasiat mencerahkan, menghaluskan, serta mengangkat sel-sel kulit mati.
Haluskan satu buah pisang, lalu campur dengan 20ml susu segar dan ½ sendok teh garam.
Oleskan campuran tersebut pada payudara, lalu bilas setelah 10 menit.
Wah ternyata cukup banyak ya bahan dapur yang bisa dimanfaatkan untuk mengencangkan payudara.
Namun ingat, penggunaan bahan alami ini perlu kesabaran dan ketelatenan.
Namun hasilnya bisa Anda rasakan seumur hidup.
Semoga informasi ini bermanfaat Sase Lovers!
Artikel ini telah tayang di Stylo.id dengan judul Ingin Payudara Besar Tanpa Operasi Plastik? Oleskan 6 Bahan Alami ini Secara Rutin dan Lihat Hasilnya!
Source | : | Stylo.id |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR