SajianSedap.com - Siapa yang makan suka dengan saus tomat?
Saus tomat jadi menu tambahan favorit banyak orang, terutama bagi yang kurang dengan rasa pedas.
Mulai dari kentang hingga ayam goreng, pasti makin lezat ditambah saus tomat.
Rasa yang manis dan tidak terlalu pedas membuat anak kecil juga suka dengan saus tomat.
Tapi, diam-diam saus tomat bisa membawa dampak buruk mematikan ini buat anak-anak.
KOMENTAR